Kembali lagi dengan review Mr. Love Queen’s Choice nih. FYI, tanggal 24 November kemarin, Mr Love Queen’s Choice baru saja meluncurkan chapter baru dengan judul The Lost Land. Apa yang terjadi kali ini? Langsung aja kita bahas, yuk 😀